News & Events
Mengulas Alasan Orang Jepang Suka Jalan Kaki
- June 20, 2024
- Posted by: Appkey 001
- Category: Tiktok
@belajar.jepang1 Heran ga sih kenapa Jepang sebagai penghasil motor atau mobil yang terkenal justru masyarakatnya lebih memilih jalan kaki? Yuk simak sampai habis! Bagi kalian yang suka dengan serba-serbi Jepang, yuk kunjungi jepang-indonesia.co.id! Kami punya channel youtube juga loh! namanya Belajar Jepang, yang ada karakter Zundamonnya Yuk buruan subscribe! Terima kasih telah menonton! #zundamon #belajarjepang #budayajepang #bahasajepang #jepangindonesia #jalankaki #mannerjepang ♬ suara asli – Belajar Jepang
Dalam drama atau animasi Jepang, tentunya kita sering melihat orang Jepang lebih banyak berjalan kaki jika ingin berpergian kemanapun. Hal tersebut juga terjadi di dunia nyata karena masyarakat Jepang lebih suka untuk jalan kaki daripada menggunakan kendaraan bermotor. Ada beberapa alasan yang membuat itu bisa terjadi, salah satu diantaranya adalah banyak fasilitas yang memadai untuk memudahkan para pejalan kaki di Jepang.
Ingin tahu alasan lengkap mengapa kebanyakan orang Jepang lebih suka jalan kaki dibanding mengendarai kendaraan untuk bepergian? Langsung tonton video Tiktok di atas untuk mendapatkan seluruh informasi mengenai pembahasan tersebut. Terus ikuti J-STUDY untuk update video dan artikel menarik lainnya seputar budaya Jepang. Sampai jumpa lagi!