Video
@belajar.jepang1 Apakah kalian pernah ke onsen? Kalau belum, yuk simak video ini biar tau apa aja sih peraturannya☺️ Bagi kalian yang suka dengan serba-serbi Jepang, yuk kunjungi jepang-indonesia.co.id! Terima kasih telah menonton! #zundamon #belajarjepang #jepang #jepangindonesia #budayajepang #onsen #aturan #pemandianairpanas ♬ suara asli – Belajar Jepang Ketika berkunjung ke Jepang, tentunya sudah tidak asing ketika […]
Ketika berkunjung ke Jepang, tentunya sudah tidak asing ketika melihat adanya sebuah tempat pemandian umum di negara tersebut. Nah, tempat pemandian ini biasa disebut dengan onsen yang digunakan oleh banyak masyarakat Jepang untuk berendam maupun mandi untuk membersihkan tubuh. Pemandian ini sendiri tersebar di banyak tempat di Jepang, namun ternyata untuk memasukinya ternyata tidak sembarangan […]
@belajar.jepang1 Siapa sih yang gamau kalau dikasih uang tip? Lumayan ya kan buat nambah-nambahin uang belanja, tapi di Jepang budaya memberikan uang tip tidak ada loh! Ingin tau selengkapnya? yuk simak! Bagi kalian yang suka dengan serba-serbi Jepang, yuk kunjungi jepang-indonesia.co.id! Terima kasih telah menonton! #zundamon #belajarjepang #jepang #jepangindonesia #budayajepang #tip #budaya #uangtip ♬ suara […]
Budaya untuk memberikan sedikit uang setelah menerima pelayanan sudah menjadi hal yang lumrah di banyak negara. Namun ternyata tidak semua negara membenarkan maupun menormalisasikan hal tersebut karena adanya alasan tersendiri. Salah satu negara tersebut adalah Jepang yang tidak memiliki budaya untuk memberikan sedikit uang atas pelayanan atau tip tersebut. Banyak alasan yang menjadikan budaya ini […]
@belajar.jepang1 「Part 1」 Kasane adalah seorang anak perempuan yang bernama Rui. Orang-orang memanggilnya begitu karena dia sangat mirip dengan kakak tirinya yang buruk rupa bernama Suke. Rui meninggal dengan cara yang tragis dan rohnya penuh dengan dendam. Penasaran selengkapnya? yuk simak! Bagi kalian yang suka dengan serba-serbi Jepang, yuk kunjungi jepang-indonesia.co.id! Terima kasih telah menonton! […]
Pembahasan kali ini akan kembali mengulas seputar yokai Jepang. Kisah yokai jepang yang akan dibahas saat ini mungkin bisa menjadi kisah yang paling seram dan sangat sulit untuk dimengerti. Selain itu, kisah dari yokai ini juga merupakan kisah nyata yang terjadi di Ibaraki Jepang yang telah menyebar luas dari mulut ke mulut. Sebelum mulai ke […]
@belajar.jepang1 Setelah Hiroshima dan Nagasaki diporak-porandakan, Jepang mulai menata kembali negaranya agar bangkit lagi. Hasil perjuangan mereka dapat kita lihat saat ini, Jepang kini telah menjadi negara yang maju dan diakui dunia. Apa saja yang mereka lakukan agar mencapai titik ini? yuk simak videonya sampai habis! Bagi kalian yang suka dengan serba-serbi Jepang, yuk kunjungi […]
Semua orang mengetahui bagaimana Jepang mengalami kekalahan mutlak saat adanya perang dunia. Hal ini dikarenakan kedua kota penting di Jepang diporak-porandakan yaitu kota Hiroshima dan Nagasaki yang menjadi sasaran saat perang berlangsung. Setelah perang dunia tersebut berakhir, Jepang mulai menata ulang keseluruhan negara dan hal tersebut menandai awal kebangkitan jepang setelah perang dunia. Terdapat beberapa […]
@belajar.jepang1 Kasus ini adalah salah satu kasus yang bisa dibilang sangat kejam dan mematikan dalam sejarah Jepang. Penasaran? yuk simak sampai habis! Bagi kalian yang suka dengan serba-serbi Jepang, yuk kunjungi jepang-indonesia.co.id! Terima kasih telah menonton! #zundamon #belajarjepang #jepang #budayajepang #jepangindonesia #kasustsuyama #tsuyama #kisahtragis #pembunuhamsadis #kelam #mutsuotoi #misteri ♬ suara asli – Belajar Jepang Kasus […]
Kasus pembunuhan bisa kita temukan dimanapun tanpa terkecuali dan bahkan skalanya pun beragam. Mulai dari yang kecil hanya satu orang atau bahkan yang besar hingga ribuan orang atau lebih. Negara Jepang sendiri ternyata memiliki kasus pembunuhan yang berskala besar dan sangat terkenal. Nama dari kasus itu adalah pembantaian Tsuyama atau yang biasa dikenal sebagai Tsuyama […]